Sunday, December 4, 2016

Rumus Molaritas, Molalitas, Normalitas dan Pengertiannya

Molaritas (M)
adalah satuan konsentrasi yang banyak dipergunakan, dan didefinisikan sebagai banyak mol zat terlarut dalam sejumlah larutan ( liter ) dengan satuan M.
 Rumus :



atau




Rumus lain :


 



Molalitas (m)
adalah satuan konsentrasi yang menyatakan jumlah mol zat yang terdapat didalam 1000 gram pelarut dengan satuan mol.
 Rumus :


Normalitas (N)
adalah satuan konsentrasi yang sudah memperhitungkan kation atau anion yang dikandung sebuah larutan. Normalitas didefinisikan banyaknya zat dalam gram ekivalen dalam satu liter larutan dengan satuan N.
 Rumus :